Bantuan Pangan untuk Korban Banjir

Berikut ini  adalah kegiatan Dinas Ketahanan Pangan Daerah Kabupaten Grobogan dan bersama relawan kebencanaan Kabupaten Grobogan, Kegiatan ini dilakukan pada hari Jumat, 21 Februari 2020 dan dilakukan serangkaian kegitanan sebagai berikut :


1. Melakukan Assesment ke wilayah yang terdampak banjir dan memberikan bantuan logistik ke korban terdampak banjir


2. Melakukan Penguatan Tanggul Sungai Lusi di Desa Karangsari Kecamatan Brati


3. Melakukan Penguatan Tanggul Sungai Lusi di Desa Bugel Kecamatan Godong