Dinas Ketahanan Pangan Daerah Kabupaten Grobogan ikut serta meramaikan acara Pekan Raya Pesona Potensi Wisata Dan UMKM Geyer 2022 di MiniZoo Geyer mulai dari tanggal 8-25 Desember. Temukan aneka produk olahan pangan dari berbagai kelompok binaan Dinas Ketahanan Pangan Daerah Kabupaten Grobogan di stand kami.




